Page 13 - Kelas X_Matematika Umum_KD 3.5
P. 13

b. Mengetahui hubungan  parabola  dengan garis



                   Untuk  menentukan  apakah  suatu  garis  itu  memotong  atau  tidak

                       memotong         parabola,      maka      dapatdilakukan        dengan       cara
                   mensubtitusikan garis ke parabola, dan hasilnyaseperti di bawah ini.



                   1) Jika D > 0 makagarismemotong parabola di titik

                   2)  Jika  D  =  0  makagarismenyinggung  parabola  (berpotongan  di
                   satutitik)

                   3)  Jika  D  <  0  maka  garis  tidak  menyinggung  ataupun  memotong

                   parabola


                6. Menentukan Persamaan Kurva dari FungsiKuadrat



                   Untuk  menentukan  persamaan  kurva  jika  grafik  fungsi  kuadratnya

                   diketahui dapat dilakukan dengan cara berikut.

                   a.  Jika diketahui titik puncak  = (x , y ) gunakan
                                                             p p
                                            2
                   rumus: y = a(x - xp)  + yp

                   b. Jika diketahui titik potong dengan sumbu X yakni (x , 0) dan (x , 0)
                                                                                                   2
                                                                                      1
                   gunakan rumus y = a(x -x )(x - x )
                                                           2
                                                  1
                   c. Jika yang diketahui selain titik pada poin a dan b,  maka  gunakan
                                   2
                   rumus: y = x  + bx + c = 0
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18