Page 60 - Kelas XI_Ekonomi_KD 3.3
P. 60

Evaluasi
                                                    Evaluasi



                   Soal 1.



                   Permintaan  tenaga  kerja  berasal  dari  permintaan  perusahaan,  baik

                   pemerintah  maupun  swasta  terhadap  tenaga  kerja  merupakan

                   pengertian dari …



                        A.       penawaran tenaga kerja


                        B.       permintaan tenaga kerja

                        C.       kesempatan kerja penuh

                        D.       kesempatan kerja


                        E.       angkatan kerja



                   Soal 2.



                   Besar kecilnya penawaran tenaga kerja sangat tergantung dari… .



                        A.       tingkat upah yang berlaku

                        B.       kondisi sosial ekonomi


                        C.       arus barang dan jasa

                        D.       ketersediaan tenaga kerja


                        E.       peraturan pemerintah



                   Soal 3.
   55   56   57   58   59   60   61   62   63   64   65