Page 20 - E-MODUL ACCURATE ONLINE
P. 20

5  Tampilan dashboard ketika berhasil login akun AOL:























                                 Gambar 6 tampilan setelah berhasil login akun di AOL

                       Keterangan:
                       Area penagihan : untuk mengetahui tagihan accurate

                       Profil pengguna : melihat dan mengedit profil pengguna

                       Ganti password : mengganti sandi akun AOL

                       Database nonaktif : melihat database yang telah

                       dinonaktifkan

                       Log out : keluar dari akun AOL



                3. Membuat Data Usaha Perusahaan



                       Sebelum  menggunakan  Accurate  Online,  hal  yang  wajib

               dilakukan selain melakukan pendaftaran akun yaitu membuat

               data usaha perusahaan. Data usaha merupakan kumpulan data

               serta  transaksi  yang  terkait  dengan  perusahaan  yang  mana


               data-data tersebut akan disimpan pada Accurate Online. Hal-

               hal yang perlu dipersiapkan sebelum membuat database pada

               Accurate  Online  yaitu  nama  data  usaha,  jenis  bidang  usaha

               serta logo bisnis.

                       Dalam  pembahasan  ini,  kita  akan  menggunakan  data

               perusahaan baru yaitu UD Turen Indah Bangunan.





                                                      E-MODUL KOMPUTER AKUNTANSI ACCURATE ONLINE            20
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25