Page 15 - E-modul IPAkelas IX_SMP
P. 15
Tumbuhan Angiospermae atau tumbuhan biji tertutup
adalah tumbuhan yang meemiliki ciri bakal biji beerada
dalam bakal buah (ovarium)
a. Perkembangbiakkan Vegetatif pada tumbuhan
Angiospermae
1. Perkembangbiakkan Vegetatif alami
Berbagai macam perkembangbiakkan vegetatif
alami , terdiri dari
1. rhizoma,
2. stolon,
3. umbi lapis,
4. umbi batang,
5. kuncup adventif daun.
2. Perkembangbiakkan Vegetatif buatan
Perkembagbiakkan vegetatif buatan dapat dilakukan
melalui
14 |S i c a n t i k y a n g M e m p e s o n a