Page 37 - E-BOOK PROTISTA
P. 37

GLOSSARIUM
                                            jamur

             Aseksual               : Tidak melalui peleburan sel kelamin


             Autotrof               : Menyusun bahan organik dari bahan
                                      anorganik

             Bentos                 : Organisme yang hidup pada zona bentik


             Epiteka                : Dinding sel bagian atas pada diatom


             Eukariotik             : Mempunyai membran inti sel

             Fitoplankton           : Komponen autotrof plankton


             Flagel                 : Bulu cambuk sebagai alat gerak


             Heterotrof             : Menggunakan bahan organik yang ada sebagai
                                      sumber nutrisinya

             Hipoteka               : Dinding sel bagian bawah pada diatom


             Konjugasi              : Perkembangbiakkan secara seksual yang
                                      belum diketahui jenis kelaminnya


             Mixotrof               : Mampu melakukan autotrof dan heterotrof

             Multiseluler           : Bersel banyak


             Perifiton              : Kumpulan jasad renik organisme di epifiton
                                      air tawar


             Pseudopodia            : Kaki semu penjuluran sitoplasma

             Soliter                : Hidup sendiri-sendiri/tidak dalam kelompok


             Silia                  : Rambut getar sebagai alat gerak


             Uniseluler             : Bersel satu

             Zigospora              : Spora yang dibentuk oleh zigot pada alga



                                                      30
   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42