Page 8 - Mengenal Fauna - Arwana
P. 8

Copyright © All Rights Reserved/Penerbit: Penebar Swadaya                                                       Copyright © All Rights Reserved/Penerbit: Penebar Swadaya











                                           Eh! Pergi sana!
                                              Ini wilayah
                                            kekuasaanku!
                                                                Dalam satu wilayah
                                                                                                                             DILARANG MEMPERJUALBELIKAN SEMUA ATAU SEBAGIAN KONTEN YANG ADA DI DALAM EBOOK INI!
                                                                 perairan, arwana
                                                                 memiliki daerah
                                                                  kekuasaan yang

                                                                  tidak boleh
                                                       diganggu oleh ikan lain.
                                                                                                                      www.ebookanak.com/www.katabaca.com
                         Ikan lain yang masuk ke dalam daerah
                         kekuasaannya akan diserangnya.

                         Arwana baru berhenti menyerang jika
                         ikan tersebut lari atau sudah mati.









                                                                                                                                       Arwana baru bisa berkembang biak
                                                                                                                                       setelah berumur 7 tahun. Arwana

                                                                                                                                       berkembang biak dengan cara bertelur.
                                                                                                                                       Telur yang dikeluarkan induk betina

                                                                                                                                       akan dipungut oleh induk jantan dan
                                                                                                                                       segera dimasukkan ke dalam mulutnya.

                                                                                                                                       Jadi, induk jantan yang memelihara telur
                                                                                                                                       di dalam mulutnya hingga menetas.

                                                                                                                                       Sementara induk betina menjaga induk
                                                                                                                                       jantan dari gangguan ikan lain dengan

                                                                                                                                       cara berada terus di dekatnya. Selama
                                                                                                                                       mengerami telur di mulutnya, induk

                                                                                                                                       jantan tidak bisa makan, alias berpuasa
                                                                                                                                       selama 40-43 hari.















                           Naskah: Rudi Hartnono/Ilustrasi: CBM Studio/Desain Layout: Kohen Sasto                                              Naskah: Rudi Hartnono/Ilustrasi: CBM Studio/Desain Layout: Kohen Sasto
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12