Page 10 - Anak Pintar & Soleh (3)
P. 10

6
                                                                 MENGENAL


                                            MALAIKAT ALLAH



                           Rukun iman ada 6 perkara. Percaya kepada malaikat

                             Allah adalah rukun iman yang kedua. Malaikat Allah
                           berjumlah sangat banyak. Namun malaikat yang wajib

                                                          kita percayai ada 10 malaikat.


            Untuk mengetahui nama dan tugas para malaikat, coba

          kalian isi penjumlahannya dan kemudian cocokkan dengan
                          hasil penjumlahannya di dalam kotak!























       1+1 = ……..                                        1+2 = …….
       Malaikat penyampai wahyu.                         Malaikat pencabut nyawa.






















       2+2 = …….                                         3+2 = ……..

       Malaikat penurun hujan.                           Malaikat peniup terompet tanda
                                                         kiamat.
                                                                 Kak Nurul Ihsan/www.ebookanak.com
              www.ebookanak.com # Kak Nurul Ihsan # 0815 6148 165                                                                    www.ebookanak.com # Kak Nurul Ihsan # 0815 6148 165
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15