Page 75 - MATEMATIKA KELAS 6 SD
P. 75

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI
                                                                 REPUBLIK INDONESIA, 2022
                                                                 Belajar Bersama Temanmu Matematika untuk SD Kelas VI - Volume 1
                                                                 Penulis: Tim Gakkotosho
                                                                 Penyadur: Wuli Oktiningrum
                                                                 ISBN: 978-602-244-800-6 (jil.6a)


                            7 7        Menghitung Luas



                                       Berbagai Bangun Datar





                                                                                          Kelas IV.2, Hal 17,21
                      1   Luas Daerah Lingkaran



                      1    Berapa luas lingkaran dengan jari-jari 10 cm?
                           Periksa jawabanmu dengan menggambar lingkaran pada kertas berpetak dengan
                           ukuran 1 cm berikut!


                                                                                               1 cm
                                                                                                  1 cm








































                     ❶  Bagaimana cara menemukan                    Apa yang harus kita
                                                                   lakukan dengan kotak
                         jawabannya?                                 yang hanya terisi
                                                                        sebagian?



                           Ayo, kita pikirkan bagaimana cara mencari luas lingkaran dan rumus luas
                           lingkaran!
   70   71   72   73   74   75   76   77   78   79   80