Page 18 - CERITA INSPIRATIF
P. 18

Lebih Baik Memuji Daripada


                                  Mengejek



                               Muhammad Dafa ‘Izzul Iman A.






                     Pada suatu hari Farhan, seorang pekerja kantor me-
               lihat teman-teman kerjanya yang mengejek seorang peker-
               ja di bagian cleaning service yang memiliki kinerja buruk

               selama bekerja. Melihat kondisi ini para pekerja lain han-
               ya mengejek si petugas tersebut dengan cara membuang
               sampah  di  lorong-lorong kantor. Hal ini  mereka lakukan

               sebagai bukti bahwa hasil pekerjaan si pekerja kebersihan
               sangat buruk.

                     Kondisi ini sering terjadi dan semua kejadian itu di-
               saksikan  langsung  oleh  Farhan.  Dia  pun  berfikir  untuk

               segera membantu petugas tersebut dari keadaannya yang
               terpuruk. Hal itu Farhan lakukan karena dulunya sebelum
               petugas tersebut diejek-ejek oleh teman kerjanya, ia ada-
               lah seorang yang orang yang memiliki hasil pekerjaan yang
               sangat baik ketika menyelesaikan pekerjaannya.


                     Dengan demikian   Farham memutuskan untuk
               memuji hasil kerja si petugas cleaning service tersebut di
               hadapan  orang banyak. Setelah beberapa waktu berlalu


                  Kumpulan  Teks Cerita Inspiratif                9
   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23