Page 27 - modul ida rosdiyanti Publish
P. 27

Berdasarkan persamaan (6) di peroleh
                                                                 2  2
                                                               =    −                                        (7)
                                                               2  
                                                                 ⃗
                         Besar usaha yang dilakukan oleh gaya    adalah
                                                               2  2
                                                                               1
                                                                      1
                                                                                    2
                                                                           2
                                        ⃗⃗⃗⃗
                                       =    .   ⃗ =      = (    ) (    −       ) =       −                  (8)
                                                             2        2        2     
                         Jika mula-mula benda dalam keadaan diam maka nilai    = 0, maka besar
                                                                                       
                                                                    ⃗
                         usaha yang dikaluakn oleh gaya konstan    untuk menggerakkan benda yang
                                                                      1
                                                                           2
                         diam hingga mencapai kecepatan     adalah      
                                                               
                                                                             
                                                                      2
                         Energi kinetic didefinisikan sebagai usaha untuk menggerakkan benda diam
                         hingga mencapai kecepatan   
                                                               1
                                                                    2
                                                               =                                      (9)
                                                               2
                         Keterangan:
                         Ek = energi kinetic (J)
                         m = Massa benda (kg)
                         v  = kecepatan benda (m/s)
                         persamaan (8) dapat ditulis juga sebagai
                                                        =      −      = ∆                          (10)
                                                            
                                                                    
                         Persamaan (10) menunjukkan bahwa usaha total yang dilakukan oleh suatu gaya
                         terhadap  suatu  benda  sama  besarnya  dengan  perubahan  energi  kinetic  yang
                         dialami oleh benda tersebut.







                                1.  Suatu benda bermassa m bergerak dengan kecepatan 20 m/s sehingga

                                   memiliki energi kinetic sebesar 250 j. berapakah energi kinetic benda
                                   tersebut jika kecepatannya berubah menjadi 30 m/s?
                                   Penyelesaian

                                   Diketahui:
                                       = 20 m/s
                                    1
                                       = 30 m/s
                                    2
                                        = 250 j
                                      1
                                   Ditanya:      ?
                                                2
   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32