Page 37 - Modul Bahasa Indonesia Kelas VIII EDIT TERBARU (1)
P. 37
3.
4.
5.
6.
Aspek Penilaian Proses:
Peroleh Skor/Nilai
No. Aspek
1 2 3 4 5
1 Datang Tepat Waktu
2 Aktif dalam Pembelajaran
3 Tepat mengumpulkan
4 Penulisan Jelas, Terbaca, Sesuai EYD
Total Nilai
2. Unsur-unsur Iklan, Slogan, dan Poster
Berdasarkan contoh-contoh sebelumnya tampak berbedaan antara iklan, slogan, dan poster. Tujuan
ketiganya sama untuk membujuk khalayak berbuat sesuatu. Berikut perbedaan antara iklan, slogan, dan
poster.
a. Iklan merupakan teks persuasif yang memadukan unsur gambar dengan kata-kata, unsur gerak, dan
suara.
b. Slogan merupakan teks persuasif yang mengutamakan unsur kata-kata.
c. Poster merupakan teks persuasif yang mengutamakan kekuatan gambar dan kata-kata, dipajang di
tempat-tempat umum.
Unsur-unsur
Bentuk Teks
Gambar Kata-kata Gerak Suara
a. Iklan √ √ √ √
33