Page 64 - E-Book Materi Skala Kelas V SD
P. 64
E-Book
15.Skala peta 1:500.000. Jika jarak kota A
ke kota B adalah 90 km, maka jarak kedua
kota pada peta adalah...
A.18.000 cm
B. 1.800 cm
C. 180 cm
D.18 cm
II. Kerjakan soal-soal berikut dengan benar!
1. Sebuah denah rumah dengan skala 1:200
berukuran 3 cm x 6 cm. Berapakah luas
sebenarnya rumah itu?
2. Panjang suatu jalan raya adalah 70 m. Jalan
tersebut digambar pada denah berskala
1:350. Berapa cm panjang jalan tersebut
pada denah?
3. Tinggi Monumen Nasional (Monas) pada
sebuah foto 12 cm. Tinggi Monas yang
sebenarnya adalah 132 m. Berapakah skala
yang digunakan pada foto tersebut?
53