Page 16 - 30 hal _ E-BOOK HEWAN DAN MAKANANNYA _ Tuti Septi Rahayu, S.Pd._Neat
P. 16

1        Herbivora
                       .
































                                                   Sumber: bobo.grid.id
                                                          Gambar 2. Kuda



                         Herbivora  adalah  golongan  hewan  yang  makanannya  berasal  dari  tumbuhan.


                    Herbivora dapat memakan bagian tumbuhan berupa daun, batang, biji,  bunga , nektar,

                    umbi dan buah. Berikut adalah hewan yang tergolong herbivora antara lain:



                                              Tabel 2. Hewan Yang Tergolong Herbivora



                      No                     Hewan                                 Contoh

                       1.   Burung (Aves)                             Burung kakaktua, burung beo,


                                                                      burung merpati, dan sebagainya.


                       2.   Mamalia (Hewan Menyusui)                  Sapi, kerbau, kambing, gajah,


                                                                      jerapah, kelinci, dan sebagainya.


                       3.   Serangga (Athropoda)                      Kutu daun, walang sangit,

                                                                      belalang, dan sebagainya






                                                                                                               9
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21