Page 22 - Sistem Tata Surya
P. 22

-Jenis-jenis Asteorid

   Asteroid adalah benda langit yang jumlahnya banyak. Namun dibalik jumlahnya yang
  banyak ini ternyata asteroid juga terdiri dari berbagai jenis. Beberapa jenis asteroid ini
  dikelompokkan berdasarkan orbit dan juga komposisi penyusun. Adapun beberapa
  jenis asteroid yang ada di tata surya kita antara lain sebagai berikut:n


  -Jenis C (karbon yang kabu- abuan), merupakan asteroid yang tersusun atas tanah liat
  serta batuan silikat. Asteroid ini kebanyakan berada di luar sabuk utama.

  -Jenis S (asteroid silicaceous), merupakan asteroid yang terbuat dari bahan besi dan
  nikel. Kaebanyakan mendominasi sabuk dalam.

  -Jenis M (asteroid metalik), merupakan asteroid yang tersusun atas besi dan nikel yang
  berwarna kemerah- merahan. Kebanyakan berada di tengah sabuk utama.


  -Jenis V Merupakan asteroid yang tersususn atas bataun basaltik dan kerak vulkanik.




  -Contoh Asteorid

  Ada banyak asteroid yang sudah teridentifikasi oleh ilmuwan- ilmuwan Bumi, dan

  bahkan sudah diberi nama. Adapun beberapa contoh asteroid yang sudah                                                          Sedikit info; Asteroid juga tidak hanya terdapat
  berhasil diberi nama antara lain adalah:                                                                                      di sabuk Asteorid namun juga bertebaran di
                                                                                                                                angkasa tapi dengan jumlah yang tidak terlalu
                                                                                                                                banyak

  Ceres

  PallasVesta

  Hygiea


  Interamnia
                                                                                                                                                                                     19
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27