Page 10 - KOMIK EKOSISTEM KELAS X
P. 10
Coba kamu perhatikan
lingkungan yang ada
disekitar. Apa saja yang
Emmm aku melihat kamu lihat?
rumput, burung, kupu2,
jamur, juga pohon Nah, itu merupakan bagian
komponen Biotik yang
didalamnya terdiri atas
Ohh, berarti kalau makhluk hidup yang saling
Abiotik itu terdiri berinteraksi
atas komponen tak
hidup ya Ran?
Iya betul seperti
itu Bim