Page 14 - E-MODUL USAHA DAN PESAWAT SEDERHANA DENGAN KETERPADUAN TIPE SHARED BERBASIS SCAFFOLDING
P. 14
Perhatikan gambar dibawah ini !
Sebuah trolly yang beratnya 10 N ditarik dari dasar
bidang miring hingga mencapai puncak bidang miring.
Besarnya gaya F yang diperlukan adalah… (Soal UN Fisika
SMP 2008)
Langkah-angkah penyelesaian :
Usaha (W) : 10 N
Mengidentifikasi
Ketinggian (H) : o,5 M
masalah Perpindahan (S) : 2 M
Menentukan W = F.S
rumus/persamaan
Rumus yang digunakan yaitu usaha yang
Menganalisis mana W = F.S, karena yang ditanyakan gaya
(F) maka menggunakan rumus F= W/S
F = W/S
Menghitung hasil
F = 10 N / 2 M
= 5 Joule
E-Modul IPA TERPADU | Usaha dan Pesawat Sederhana 2