Page 106 - Modul Algoritma dan Pemrograman Dasar
P. 106

fungsi.  Pemakaian  prototipe  fungsi  mempunyai  keungtungan,

                               antara lain:

                               •  Kompiler  akan  melakukan  konversi  antara  tipe  parameter

                                   dalam definisi dan parameter fungsi.


                               •  Jika jumlah parameter yang digunakan dalam definisi fungsi

                                   dan pada saat pemanggilan fungsi berbeda atau tidak sama

                                   maka akan menunjukkan kesalahan.

                                      Variabel-variabel yang terdapat di dalam parameter fungsi

                               disebut  parameter-parameter  formal  atau  argumen-argumen

                               formal.  Variabel  lokal  seperti  ini  hanya  ada  selama  eksekusi

                               fungsi  yang  bersangkutan.  Variabel  yang  di-list  dalam

                               pemanggilan  fungsi  disebut  parameter-parameter  aktual  atau

                               argumen-argumen aktual. Sama seperti variabel lainnya dalam

                               program utama, variabel-variabel tersebut harus dideklarasikan

                               sebelum digunakan dalam pemanggilan.

                               Bentuk umum pendeklarasian fungsi adalah:






                               Contoh:

                                      float Jumlah(float a, float b);

                               Sedangkan bentuk umum pedefinisian fungsi adalah:














                               dimana:




                                                                                                    101
   101   102   103   104   105   106   107   108   109   110   111