Page 45 - Modul Coba Bismillah
P. 45

KALOR DAN



                                   PERUBAHAN WUJUD









      Intro


                            Menguap

                            Menguap adalah perubahan wujud benda cair

                            menjadi gas. Perubahan wujud benda menguap
     Verbal
                            ini dipengaruhi oleh panas.

                            Penguapan terjadi hanya di permukaan benda

                            cair saja, teman-teman

     Gambar                 Kita bisa melihat contoh penguapan di tubuh

                            kita, lo! Saat kulit kita mengeluarkan keringat,

                            keringat menguap dan mendinginkan tubuh kita.

                            Kita juga bisa melihat contoh penguapan pada
      Grafik
                            makanan atau minuman yang masih panas.




                            Mengembun


      Math                  Mengembun merupakan                             perubahan wujud
                            benda gas menjadi cair. Embun muncul saat gas

                            di udara mendingin dan berubah wujud menjadi

                            embun.
      LKPD                  Contoh perubahan wujud benda mengembun


                            bisa kita temukan pada tumbuhan seperti bunga

                            dan rumput yang basah di pagi hari.

     Contoh


       Soal







     Latihan

       Soal
   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50