Page 5 - 2. BAHAN AJAR TEMA 4, SUB 2, PB 5 (5)
P. 5
KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
IPS
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.3 Mengidentifikasi kegiatan ekonomi dan 3.3.1 Menganalisis tentang kegiatan
hubungannya dengan berbagai bidang ekonomi dan berbagai pekerjaan di
pekerjaan, serta kehidupan sosial dan lingkungan sekitar. (C4).
budaya di lingkungan sekitar sampai 3.2.2 Membandingkan jenis-jenis pekerjaan
provinsi
dalam kegiatan ekonomi di
lingkungan sekitar. (C5)
4.3 Menyajikan hasil identifikasi tentang 4.3.1 Menyajikan hasil identifikasi dan analisis
kegiatan ekonomi dan hubungannya tentang kegiatan ekonomi dan berbagai
dengan berbagai bidang pekerjaan, pekerjaan yang terkait dengan kegiatan
serta kehidupan sosial dan budaya di ekonomi tersebut di lingkungan sekitar.
lingkungan sekitar sampai provinsi.
SBdP
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.1 Memahami gambar dan bentuk tiga 3.1.1 Menganalisis gambar dan bentuk tiga
dimensi. dimensi di lingkungan sekitar (C4)
4.1 Menggambar dan bentuk tiga dimensi 4.1.1 Menyajikan hasil identifikasi dan
memberikan apersepsi dari analisis
gambar dan bentuk tiga dimensi di
lingkungan sekitar.