Page 14 - MODUL3
P. 14

1)  Berilah warna merah untuk kawasan Amerika Utara!
                           2)  Berilah warna kuning untuk kawasan Amerika Tengah!
                           3)  Berilah warna hijau untuk kawasan Amerika Selatan!
                           4)  Berilah warna coklat muda untuk kawasan Asia Barat!
                           5)  Berilah warna ungu muda untuk kawasan Asia Selatan!
                           6)  Berilah warna biru untuk kawasan Asia Tenggara!
                           7)  Berilah warna orange untuk kawasan Asia Timur!
                           8)  Berilah warna kuning untuk kawasan Asia Utara!
                           9)  Berilah warna abu-abu untuk kawasan Asia Tengah!
                           10)  Berilah warna coklat tua untuk kawasan Afrika Utara!
                           11)  Berilah warna kuning tua untuk kawasan Afrika Timur!
                           12)  Berilah warna merah muda untuk kawasan Afrika Barat!
                           13)  Berilah warna putih untuk kawasan Afrika Tengah!
                           14)  Berilah warna biru tua untuk kawasan Afrika Selatan!

                      Setelah Ananda menyelesaikan aktivitas 1 sampai 3 di atas, presentasikan hasil  kerja
                      Ananda  dengan  menggunakan  perangkat  daring  yang disediakan guru.  Apabila  guru
                      tidak meminta presentasi secara daring, serahkan pekerjaan Ananda kepada guru untuk
                      diperiksa dan memperoleh umpan balik.




                    4. Aktivitas 4: membuat peta pembagian kawasan  Benua Australia

                           Benua Australia merupakan satu-satunya benua yang hanya terdiri dari satu negara.
                      Negara Australia dibagi menjadi beberapa kawasan seperti tabel 1.2  berikut.

                                         Tabel 1.2  Pembagian Wilayah Australia


                        No            Wilayah Administratif                    Ibu Kota

                       1     New South Wales                             Sydney


                       2     Victoria                                    Melbourne


                       3     Queensland                                  Brisbane


                       4     Australia Barat                             Perth

                       5     Australia Selatan                           Adelaide


                       6     Tasmania                                    Hobart


                       7     Wilayah Australia Utara (NT)                Darwin


                       8     Wilayah Ibu Kota Australia (ACT)            Canberra



                                                                                                        11
               11                                      Modul PJJ – IPS – Semester Gasal 2020
                  Modul PJJ – IPS – Semester Gasal 2020
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19