Page 33 - MODUL SUKMA terbaru
P. 33

8)  Murex Sp


                                                              Klasifikasi
                                                              Kingdom       Animalia

                                                              Phylum         Mollusca
                                                              Class             Gastropoda

                                                              Ordo          Neogastropoda

                                                              Famili         Muricidae
                                                              Genus            Murex

                                                              Spesies       Murex Sp
                                                           Gambar 8. Murex Sp


                        Deskripsi :


                              Warna  cangkangnya  krim  dan  teksturnya  kasar.  Garis-garis  cangkangnya


                        vertikal  beraturan  dan  bentuknya  cukup  besar.  Spesies  ini  banyak  ditemukan  di

                        laut. Murex sp merupakan salah satu jenis hewan Mollusca yang memiliki habitat di

                        laut. Bentuk tubuhnya sangat mirip dengan Murex trapa karena Murex sp. dan Murex

                        trapa adalah satu jenis. Hanya saja, panjang cangkang Murex sp. sedikit lebih panjang

                        dari pada panjang cangkang  Murex trapa pada bagian posterior cangkang. Mempunyai

                        cangkang  yang  berbentuk  seperti  oval  dan  meruncing  pada  bagian  belakang  serta


                        memiliki  tanduk  pada  cangkangnya.  Murex  sp  memilki  warna  coklat  keputih-

                        putihan dengan salah satu bagiannya memanjang dan memiliki banyak duri yang tajam


                        dan panjang.







                                                  33 | t a k s o n o m i   h e w a n
   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38