Page 5 - Materi seni rupa 2
P. 5
Unsur Seni Rupa
Karya seni rupa terbentuk dari beberapa unsur yang
membentuk pola dan makna tertentu dalam sebuah
karya seni yang dapat dinikmati keindahannya.
Unsur seni rupa terdiri dari titik, garis, bidang, bentuk,
ruang, warna, tekstur, dan gelap terang. Berikut
penjelasannya.
Titik
Titik merupakan ujung dan pangkal dari
sepotong garis. Dipandang sebagai unsur
yang paling mendasar untuk mewujudkan
karya seni rupa.
Sumber : https://www.vippng.com
3