Page 51 - E-modul Model CinQASE Materi Alat-Alat Optik Kelas XI SMA
P. 51

ALAT-ALAT OPTIK




                                               PENUGASAN MANDIRI




          Topik                  : Membuat Kamera Sederhana


          Tujuan                 : Menerapkan prinsip kerja alat optik pada kamera

          Alat dan Bahan  :

          1. Kardus bekas bentuk balok (misalnya kardus sepatu)


          2. Lilin

          3. Kertas tipis (misalnya  kertas roti atau kertas HVS 70 gram)


          Langkah Kerja:

          1. Ambilah  kardus  bekas  sepatu,  kemudian  potong  salah  satu  bagian.  Tutup


             bagian yang terpotong dengan kertas tipis.

          2. Lubangi pada ujung lainnya sebesar diameter paku.

          3. Nyalakan lilin dan tempatkan disebelah lubang. Kemudian amati bayangan


             lilin

             dari bagian sisi lainnya.












          4. Amatilah bentuk bayangan lilin yang terlihat melalui kertas tipis. Catatlah data

             pengamatan kemudian jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini.












         E-Modul Model CinQASE Kelas XI KD 3.11                                                             44

         Software Filp Pdf Corporate Edition
   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55   56