Page 22 - elektronik modul puisi (Revisi Sidang)
P. 22

Puisi lama

               Jenis-jenis puisi             Puisi baru






               Puisi Lama: puisi yang penulisannya terikat
               dengan kaidah atau aturan-aturan. Contoh

               dari puisi lama yakni pantun dan syair.




                  Jalan-jalan ke Surabaya

                  Jangan lupa membawa kaca




                  Kalau kamu pengen masuk surga


                 Taat dan patuhlah pada orang tua

                                  Dengarlah para anak muda
                                  Rajinlah belajar sepanjang masa

                                  Ilmu itu tak akan habis dieja

                                  Untuk bekal sepanjang usia



                      “E-MOSI”  (Elektronik Modul Puisi) Kelas IV
                                                                            9
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27