Page 33 - elektronik modul puisi (Revisi Sidang)
P. 33

Irama adalah panjang pendeknya

                            bunyi saat membaca puisi.

                            Penyair       adalah      orang      yang


                            berkarya untuk menulis puisi.
                            Unsur intrinsic puisi: tema, rasa

                            dan nada.
                            Menurut  jenisnya  puisi  ada  dua:

                            puisi lama dan puisi baru.

                            Mendeklamasikan  puisi  adalah
                            Cara      membaca         puisi     tanpa

                            melihat  tulisan  atau  dengan

                            metode menghafalkan teks puisi





















                      “E-MOSI”  (Elektronik Modul Puisi) Kelas IV
                                                                            20
   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38