Page 12 - E-MODUL PENGUKURAN - INDAH ISLAMI PUTRI
P. 12

E-Modul merupakan bentuk modul pembelajaran digital dengan
           berbagai format yang dapat diakses melalui perangkat elektronik
           untuk meningkatkan pemahaman belajar siswa.

           Pembelajaran  Berdiferensiasi  adalah  teknik  instruksional  atau
           pembelajaran  di  mana  guru  menggunakan  berbagai  metode
           pengajaran untuk memenuhi kebutuhan individual setiap siswa
           sesuai  dengan  kebutuhan  mereka.  Kebutuhan  tersebut  dapat
           berupa  pengetahuan  yang  ada,  gaya  belajar,  minat,  dan
           pemahaman terhadap mata pelajaran.

           E-Modul  Pembelajaran  Berdiferensiasi  pada  mata  pelajaran
           fisika  merupakan  suatu  upaya  memenuhi  kebutuhan  peserta
           diik  dalam  mengembangkan  potensi  berdasarkan  kebutuhan
           individual.  Salah  satunya  yaitu  Gaya  Belajar,  yang  merupakan
           prefensi  individu  dalam  cara  mereka  belajar  dan  memahami
           informasi, yang dapat mencakup beragam metode seperti visual,
           auditori, dan kinestetik.
   7   8   9   10   11   12