Page 134 - Kelas_06_SD_Tematik_1_Selamatkan_Makhluk_Hidup_Siswa
P. 134

4.  Bagaimana hubungan keterkaitan manusia dengan hewan dan tumbuhan
                       serta lingkungan tempat kita hidup?

                       __________________________________________________________________
                       __________________________________________________________________
                       __________________________________________________________________








                                 Bagaimana dengan hewan dan
                                tumbuhan di daerahmu? Apakah
                                 kelestariannya terjaga? Cari dan
                                     kumpulkan informasinya!














                                Ayo Membuat Laporan




                   Carilah informasi tentang satu jenis hewan atau tumbuhan yang menjadi ciri
                   khas di wilayah tempat tinggalmu. Lakukan investigasi untuk mengumpulkan
                   fakta-fakta  tentang  hewan/tumbuhan  tersebut  dan  tuliskan  dalam  bentuk
                   laporan.
                   Tulisanmu harus mencantumkan hal-hal berikut.

                   •  Ciri-ciri khusus dan habitat asli.
                   •  Jumlah populasinya saat ini.

                   •  Penyebab kelangkaan.
                   •  Langkah-langkah yang dilakukan pemerintah daerah untuk melindungi
                       kelestariannya.






















                   128 Buku Siswa SD/MI Kelas VI
   129   130   131   132   133   134   135   136   137   138   139