Page 37 - PRAKTIKUM MIKROBIOLOGI
P. 37

Teknik Isolasi Mikroba



                                                                  Metode  tuang  atau  pour  plate  adalah

                                                                  suatu  teknik  untuk  menumbuhkan
                                                                  mikroorganisme  di  dalam  media  agar

                                                                  dengan cara mencampurkan media agar
                                                                  yang  masih  cair  dengan  stok  kultur
                                                                  bakteri  (agar)  sehingga  sel-sel  tersebut

                                                                  tersebar  merata  dan  diam  baik  di
                                                                  permukaan agar atau di dalam agar



                                                                  Metode  spread  plate  (cawan  sebar)

                                                                  adalah       suatu       teknik      di      dalam
                                                                  menumbuhkan             mikroorganisme            di

                                                                  dalam       media       agar      dengan       cara
                                                                  menuangkan  stok kultur  bakteri  di  atas
                                                                  media agar yang telah memadat
   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42