Page 24 - E-book Matematika Kelas 6 Semester 2_Neat
P. 24

BAHASAN 4

                 Menyelesaikan Masalah Sehari-

                 hari Dengan Bilangan Bulat







               MARI MENGAMATI !


               Perhatikan gambar dan bacaan berikut ini !

















               Sebuah pesawat tempur berada pada ketinggian 650 kaki di atas permukaan


               tanah. Pada saat cuaca mendung, pilot segera menurunkan pesawat tempur

               pada  ketinggian  2  kaki  setiap  menitnya.  Selama  3  menit  cuaca  membaik.


               Kemudian,  pesawat  kembali  dinaikkan  pada  ketinggian  8  kaki.  Hitunglah

               ketinggian pesawat saat ini!


                    Untuk Pembahasannya mari simak video berikut ini agar kamu dapat


                                        menjawab permasalahan tersebut









                                                                  -









                                                         20
   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29