Page 69 - E-book Matematika Kelas 6 Semester 2_Neat
P. 69
BAB 4
STATISTIKA
Kompetensi
Dasar
3.1 Menjelaskan dan membandingkan modus, median, dan mean dari data
tunggal yang paling tepat mewakili data.
4.1 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan modus, median, dan mean
dari data tunggal dalam penyelesaian masalah
Indikator
3.1.1 Menjelaskan modus dari data tunggal yang paling tepat mewakili data.
3.1.2 Menjelaskan median dari data tunggal yang paling tepat mewakili data
3.1.3 Menjelaskan mean dari data tunggal yang paling tepat mewakili data.
3.1.4 Membandingkan modus, median, dan mean dari data tunggal yang paling
tepat mewakili data.
4.1.1 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan modus, median, dan mean
dari data tunggal dalam penyelesaian masalah.
Modus (Data Yang Sering Muncul)
Bahasan Pokok Median (Data Atau Nilai Tengah)
Mean (Nilai Atau Data Rata-rata)
Nilai Yang Tepat Mewakili Modus, Median dan Mean.
65