Page 10 - Modul Usaha, Energi, dan Daya
P. 10
Apabila pada benda bekerja gaya konstan F dan menyebabkan benda berpindah dari posisi
awal x1 ke posisi akhir x2 searah dengan gaya F, maka usaha yang dilakukan gaya konstan
adalah :
W = ∆
W = ( 2 − 1 )
(1.d)
Apabila kita mengetahui gaya yang digambarkan seperti grafik pada Gambar 4. 5 dan
Gambar 4. 6, bagaimana kita dapat mengetahui besar usaha yang dilakukan gaya tersebut?
Hal yang harus dilakukan adalah dengan menghitung luas daerah yang diarsir atau yang
dibatasi oleh posisi x1 hingga posisi x2. Demikian pulanpada gaya yang tidak konstan juga
berlaku luasan yang dibatasi oleh posisi x1 hingga posisi x2.
Usaha = Luas daerah yang diarsir
(1.e)
th
Kelompok 9 (C) Copyright (Mei, 16 2021) All Rights Reserved 10