Page 5 - ensi
P. 5
Kerajaan Mataram Kuno 3) Prasasti Ratu Boko, merupakan prasasti yang berisi tentang
kekalahan Ba la puteradewa dalam peperangan de
Kerajaan Mataram Kuno sering juga disebut dengan Bumi
Mataram, didirikan oleh Sanna, yang awalnya terletak di Jawa ngan saudaranya sendiri yaitu Pramodawardhani.
Tengah tepatnya diwilayah aliran sungai bogowonto, progo elo, dan 4) Candi Borobudur adalah candi yang terletak di Magelang,
bengawan solo, kemudian dipindah mpu Sendok ke Jawa Timur. Jawa Tengah, dan merupakan candi Budha yang didirikan
Sesungguhnya, pusat Kerajaan Medang pernah mengalami pada pemerintahan wangsa Syailendra.
beberapa kali perpindahan, bahkan sampai ke daerah Jawa Timur 5) Candi Pawon, merupakan candi yang terletak di antara Candi
sekarang. Mendut dan Candi Bo robudur. Pawon memiliki arti dapur
(bahasa Jawa).
Sumber sejarah kerajaan Mataram dapat diketahui melalui 6) Candi Sewu, adalah candi Budha yang terletak di kawasan
prasasti-prasasti dan bangunan candi. Prasasti tersebut antara candi Prambanan, di Dukuh Bener, Desa Bugisan, Kecamatan
lain, prasasti Canggal (732 M), prasasti kalasan (778 M), prasasti Pram banan, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah
karang tengah (824 M), prasasti argapura (863 M), prasasti 7) Candi Mendut, yang terletak di Jalan Mayor Kusen Kota
balitung (907 M).
Mungkid, Magelang, Jawa Tengah ini didirikan pada masa
Adapun peninggalan kerajaan Mataram Kuno, sebagai berikut: pemerintahan Raja Indra dari dinasti Syailendra
1) Prasasti Kalasan, merupakan prasasti peninggalan Wangsa 8) Candi Bima, terletak di Desa Dieng Kulon, Kecamatan Batur,
Sanjaya pada tahun 778 M. Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah.
2) Prasasti Kedu atau Mantyasih, merupakan prasasti
peninggalan Wangsa Sanjaya, kerajaan Mataram Kuno pada 9) Candi Arjuna, yang mirip dengan candi di kompleks Gedong
tahun 907 M. Sanga. Candi ini merupakan salahsatu jandi yang terletak di
kompleks Percandian Arjuna yaitu kelompok candi
3