Page 2 - Soal sishew
P. 2

29. -Kebanyakan platyhelminhes mengandung organ khusus yang disebut protonefridia yang
                       berfungsi… mengatur keseimbangan ion dan air
                   30. Sebagian besar cacing pipih pada satu waktu dapat berfungsi baik sebagai jantan maupun
                       betina yang disebut… hermafrodit
                   31. Tubuh cestoda terdiri dari rangkaian segmen-segmen yang masing-masing disebut…
                       Proglotid
                   32. Pembentukan segmen (segmentasi) pada cacing pita disebut… Strobilasi

               Nemathelminthes

                   33. Cacing yang memiliki ciri tubuh silinder memanjang yang tidak disegmentasi, ditutupi
                       kutikula inert yang keras, memiliki striasi, dan duri lateral yaitu… nemathelminthes atau
                       cacing gelang
                   34. Nemathelminthes  memiliki empat penebalan longitudinal, dua penebalan lateral (bhn
                       pengental) yang mengandung saluran ekskresi… (benar)
                   35. Nemathelminthes memiliki tiga kelenjar ekor umumnya tertutup melalui spinneret di ujung
                       ekor… (salah)
                   36. Nemathelminthes memiliki tubuh yang tersusun dari tiga lapisan sel disebut…
                       triploblastik
                   37. Nemathelminthes merupakan kelompok cacing yang termasuk pseudoselom yaitu…
                       cacing yang berongga tubuh semu
                   38. Pseudocoel pada Nemathelmintes memiliki arti… Rongga tubuh semu
                   39. Sistem reproduksi pada Nemathelmintes adalah … Dioceous
                   40. Nemathelminthes memiliki tubuh yang bersilia… (salah)
                   41. Dinding tubuh cacing gilik terdiri dari lapisan ektoderma, mesoderma, endoderma. rongga
                       tubuhnya dibatasi oleh mesoderma yang disebut… Pseudoselom
                   42. Cacing gelang yang bersifat parasit di usus kuda adalah... Ascaris megalocephala

               Annelida

                   43. Hampir 1200 spesies yang terdiri dari filum Annelida adalah vermiform… (benar)
                   44. Kutikula pada Annelida bersifat permeabel terhadap air dan gas… (benar)
                   45. Pada Annelida prostoium tidak memiliki mata tetapi memiliki tentakel… (salah)
                   46. Faring dari beberapa polychaetes adalah eversible dan memiliki rahang yang
                       termineralisasi… (benar)
                   47. Dinding tubuh yang tipis pada Annelida dapat berfungsi sebagai permukaan umum untuk…
                       pertukaran gas
                   48. Segmen annelida umumnya dipisahkan satu sama lain untuk tingkat yang besar oleh… septa
                   49. Pada Annelida ekskresi umumnya terjadi melalui struktur yang disebut… nefridia
                   50. Oligochaeta, Polychaeta dan Hirudinea termasuk ke dalam kelas… Annelida
                   51. Kelas Polychaeta memiliki kepala kompleks, diikuti oleh segmen tubuh berulang. Segmen
                       biasanya memiliki pelengkap yang disebut… parapodia
                   52. Lintah termasuk anggota annelida dari kelas… hirudinea

               Mollusca
                   53.   Filum yang memiliki tubuh lunak dilindungi oleh cangkang yang keras, yang biasanya dari
                       bahan kalsium karbonat adalah... Mollusca
                   54. Memiliki lidah yang terdapat gigi-gigi berderet  mengandung chitin, disebut... radula
                   55. anggota phylum mollusca memiliki sistem peredaran darah terbuka, kecuali... Cephalopoda
   1   2   3   4