Page 104 - Bank Multimedia Microlearning MPB
P. 104

pekerjaan  mengarah  pada  perencanaan  yang  lebih

              besar.  Yang  pasti  apapun  itu  akan  tergantung  pada


              banyak            faktor.         Jika       membuat               film        lakukan


              perencanaan  dengan  matang  semua  pengambilan


              gambar  yang  diperlukan  dengan  skrip  atau


              storyboard.

              a. Jika membuat home video, perencanaan bisa dengan


              membuat  arsip  historikal  untuk  generasi  penerus


              (lebih disarankan menggunakan topik).

              b.      Jika       membuat              proyek           seperti         pembuatan


              dokumentasi  perkawinan,  masih  harus  dipikirkan


              implikasi pengambilan gambar.


                      Perencanaan  berarti  pengangkatan  perilaku  yang


              terkontrol.  Bila  mengangkat  kamera  video,  lepaskan

              pemikiran  “Ini  akan  nampak  baik  pada  video”  dan


              mulailah  pengambilan  gambar  apa  saja  yang  terjadi,


              ambil  berpikir  “Apa  yang  aku  inginkan  ini  akan

              tampak  seperti  apa  yang  ada  pada  video.  Kemudian


              ambil  gambar  beraksimencapai  tujuan  pengambilan


              gambar.               Perencanaan                  dilakukan               sepanjang


              pengambilan gambar meliputi: berapa banyak footage

              yang  diperlukan  hingga  selesai  dan  seberapa  lama


              pengambilan  gambar?  Peralatan  checklist  meliputi


              kamera, tripod, bateree, power supply mikrophone




                                                                                                         96
   99   100   101   102   103   104   105   106   107   108   109