Page 45 - EMODUL VIRUS UNTUK SISWA
P. 45

Gambar 13. Penularan Potyvirus secara Mekanik
                                                        (Agrios, 2005)

                              Penularan virus tanaman juga dapat terjadi secara kontak langsung oleh ketidak

                     sengajaan manusia, maupun terjadi pada antar tanaman. Penularan virus melalui kontak
                     dapat dilihat pada Gambar 14.

















                                   Gambar 14. Penularan Potyvirus melalui Kontak Langsung
                              Penularan  melalui  benih  biji  juga  merupakan  faktor  penyebab  dalam

                     epidemiologi Potyvirus di dunia. Tingkat penularan benih bervariasi, mulai dari 0% -

                     64% tergantung pada genotipe Potyvirus dan tanaman inangnya (Hajimorad et al., 2018).
                     Biji yang terinfeksi virus dan menjadi sumber virus akan menularkan  penyakitnya ke

                     tanaman yang tumbuh dari biji tersebut. Sebagian besar penularan virus melalui biji

                     terjadi melalui infeksi embrio, setelah pembentukan zygot yang berasal dari megaspora
                     dan mikrospora sel induk yang terinfeksi virus. Kulit biji juga dapat menjadi sumber




                                                                                                              45
   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50