Page 12 - E-MODUL LUAS DAN KELILING BANGUN DATAR KELAS IV SD
P. 12

Ayo Mencoba





                  1.  Sebuah gambar persegi A dan B. Persegi A memiliki panjang sisi 19 cm, sedangkan persegi

                      B  memiliki  panjang  sisi  5  cm  lebih  panjang  dari  persegi  A.  Berapakah  selisih  keliling

                      persegi tersebut?




                  2.  Sebuah persegi ABCD memiliki sisi 23 cm maka berapakah keliling persegi ABCD
                      tersebut?

                      A                                  B







                          C                                     D

                                23  cm

                  3.  Sebuah gambar keramik dirumah Adi berbentuk persegi yang memiliki keliling 64 cm,

                  coba bantu Adi untuk menentukan panjang sisi pada keramik tersebut!









                                  K= 64 cm


                  4.  Sebuah  gambar  papan  yang  berbentuk  persegi  memiliki  keliling  132  cm.  Tentukan
                      panjang sisi pada gambar papan tersebut!









                                    K= 132 cm


                                                           11


                                                                                E- Modul Interaktif Bangun Datar
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17