Page 3 - E-MODUL LUAS DAN KELILING BANGUN DATAR KELAS IV SD
P. 3

PETUNJUK PENGGUNAAN









                            Petunjuk Penggunaan Bagi Siswa


                               1.  Berdoalah sebelum memulai belajar dengan e modul.

                               2.  Kerjakan terlebih dahulu preetest.
                               3.  Setelah itu simak video pembelajaran.

                               4.  Baca dan pahami materi yang ada di e modul serta


                                   mengerjakan soal latihan yang ada di e-modul ini.
                               5.  Terakhir kerjakan test akhir yang ada di emodul setelah

                                   mempelajari semua materi.



                            Petunjuk Penggunaan Bagi Guru


                               1.  Bimbing dan mengarahkan siswa untuk berdo’a terlebih
                                   dahulu sebelum belajar.

                               2.  Bimbing dan pantau siswa selama belajar dengan
                                   menggunakan e modul interaktif ini.






















                                                            2


                                                                                E- Modul Interaktif Bangun Datar
   1   2   3   4   5   6   7   8