Page 18 - E-Modul Pengoperasian Kamera Digital dan Perawatan Peralatan Fotografi
P. 18
E Mo ul
Lens St rt
Lensa standart merupakan lensa yang
paling banyak dipakai dan biasanya menjadi
lensa bawaan kamera. Lensa standar
berukuran 18-55mm dan memberikan
karakter gambar yang natural seperti yang
dilihat oleh mata. Lensa standart kurang
cocok apabila diguakan memotret objek
outdoor yang jaraknya terbilang jauh
seperti memotret satwa liar, event olahraga
outdoor, dan lain sebagainya. Namun lensa
cocok untuk digunakan dalam
mengabadikan kegiatan sehari-hari (foto
jalanan, dokumentasi acara, atau jurnalistik)
karena lens aini dibekali bukaan maksimum
yang cukup besar sehingga masih
memberikan efek blur pada latar belakang
objek.
Lens Wide
Lensa wide memiliki karakteristik dapat
menangkap objek yang luas dalam ruang
relatif sempit. Dengan lens aini, subjek akan
terlihat lebih kecil daripada ukuran
sebenarnya. Ukuran lensa wide beragam
mulai dari 17mm, 24mm, 28mm, dan
35mm. Focal length yang pendek
memungkinkan kita untuk memotret
dengan kecepatan shutter lebih lambat.
De
16
G
SMK Negeri 11 Malang
Percet