Page 12 - MODUL FISIKA GELOMBANG BUNYI DAN CAHAYA
P. 12
4) Industri
Gambar Velocimeter
Sumber: bmnorthamericaprod.blob.core.windows.net
Terdapat beberapa instrumen yang digunakan insinyur untuk
mengetahui kecepatan aliran fluida di dalam pipa ataupun aliran
eksternal seperti LDV, ADV dan UDV yang menggunakan prinsip
efek Doppler.
5) Komunikasi
Satelit komunikasi yang mengorbit bumi setiap saat dapat mengalami
fenomena efek Doppler akibat perubahan ketinggian permukaan bumi
yang dilewati. Maka, diperlukan suatu kompensasi Doppler Dinamik
agar satelit dapat menerima sinyal dengan frekuensi yang konstant.
6) Astronomi
Efek Doppler digunakan mencari informasi mengenai
karakteristik bintang-bintang tersebut dan galaksi-galaksi.
Untuk lebih memahami konsep efek Doppler, perhatikan video
berikut ini :
8
7