Page 70 - MODUL BIOLOGI KELAS XI
P. 70
24. Perhatikan skema spermatogenesis berikut.
Pada tahap pembentukan sperma, sel yang ditunjuk oleh B dan peristiwa yang
ditunjuk oleh nomor 3 adalah….
A. Spermatosit primer dan meiosis I
B. Spermatosit primer dan meiosis II
C. Spermatosit sekunder dan meiosis I
D. Spermatosit sekunder dan meiosis II
E. Spermatid dan meiosis I
25. Meiosis II pada spermatogenesis menghasilkan….
A. 4 spermatid haploid
B. 4 spermatid diploid
C. 8 spermatid haploid
D. 8 spermatid diploid
E. 4 sperma haploid
Untuk menjawab soal nomor 26 – 28 perhatikan gambar sperma berikut.
26. Bagian nomor 1 adalah….
A. Akrosom yang terbentuk dari lisosom
B. Akrosom yang terbentuk dari badan golgi
C. Akrosom yang terbentuk dari mitokondria
D. Sentriol yang terbentuk dari lisosom
E. Sentriol yang terbentuk dari badan golgi
27. Fungsi bagian nomor 4 adalah….
A. Mengendalikan seluruh kegiatan sel sperma
B. Menghasilkan enzim untuk menembus ovum
C. Mengatur arah pembelahan sel sperma
D. Melakukan kontraksi untuk menggerakkan sperma
E. Menghasilkan ATP untuk energi pergerakan sperma
67
Sistem Reproduksi Manusia