Page 49 - e-modul
P. 49

Penilaian Diri


                  Bagaimana Kemampuanmu sekarang?


                  Mari cek kemampuan dirimu dengan mengisi table berikut ini! Berikan tanda ceklis pada

                  kolom yang sesuai dengan pencapaianmu!

                   No                         Pernyataan                           Ya      Tidak

                    1   Saya dapat memahami konsep Bunyi

                        Saya dapat memahami dengan baik perambatan bunyi,

                    2   cepat rambat bunyi, frekuensi bunyi, dan karakteristik
                        bunyi

                        Saya dapat melakukan analisa gejala bunyi dilingkungan
                    3
                        sekitar




                  Bila ada jawaban “Tidak” maka segera lakukan pembelajaran ulang pada bagian yang masih
                  dalam pernyataan “tidak”. Bila semua jawaban “Ya” maka anda dapat melanjutkan ke materi

                  pembelajaran selanjutnya











































                                               Getaran, Gelombang, dan Bunyi Kelas VIII SMP/MTs  37
   44   45   46   47   48   49   50   51   52   53   54