Page 3 - Artikel Prosiding SEMNAS PGSD UMC 2022
P. 3
KATA PENGANTAR
Assalamualaikum Wr. Wb
Segala puji dan syukur kepada Ilahi Robbi, atas terselenggaranya Semnar Nasional
dan Call For Paper dengan tema “Implementasi Kurikulum Merdeka Jenjang
Pendidikan Dasar Di Era Revolusi Industri 4.0” di Fakultas Pendidikan, Universitas
Muhammadiyah Jember pada Tanggal 2 Juli 2022.. Kami menyampaikan terimakasih yang
sebesar-besarnya kepada :
1. Rektor Universitas Muhammadiyah Cirebon Bapak Arif Nurudin, MT.
2. Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Cirebon H. Ronianto, S.Pd.MM Sebagai
Keynote Speaker.
3. Dekan FKIP UMC Universitas Muhammadiyah Makasar.
4. Prof. Dr. Dra. Munirah M.Pd dari Universitas Muhammadiyah Makasar sebagai
Narasumber.
5. Dr. Rusman, M.Pd dari Universitas Pendidikan Indonesia sebagai Naraumber.
6. Seluruh peserta seminar dan cluster discussion yang telah berpartisipsi aktif.
7. Semua pihak yang telah memberikan kontribusinya sehingga kegiatan ini berjalan
dengan lancar.
8. TIM Prosiding yang telah bekerja keras dalam menyelesaikan dan menerbitkan
prosiding ini.
Kami berharap semoga prosiding ini tidak hanya bermanfaat bagi kalangan
akademisi saja, namun juga bermanfaat bagi praktisi dan pemerintah daerah dalam
mengembangkan upaya pemberdayaan dan pengembangan pendidikan sehingga dapat
menciptakan masyarakat Indonesia yang berdaya saing di era Industri 4.0.
Wassalamualaikum Wr. Wb
Ketua Panitia,
Arief Hidayat Afendi
ii