Page 15 - E-Modul Teks Negosiasi Paket C
P. 15
2. Menyampaikan pengajuan, penawaran,
persetujuan dan penutup dalam teks negosiasi isi
gagasan, pendapat, argumen yang mendukung
dan yang kontra serta solusi atas permasalahan
aktual dalam teks diskusi.
a. Menjelaskan contoh-contoh pengajuan
dalam teks negosiasi.
b. Menjelaskan contoh-contoh penawaran
dalam teks negosiasi.
c. Menjelaskan contoh-contoh persetujuan
dalam teks negosiasi.
d. Menjelaskan contoh-contoh persetujuan
dalam teks negosiasi.
e. Menjelaskan contoh-contoh penutup
dalam teks negosiasi.
f. Menanggapi hasil penyampaian
pengajuan, penawaran, pesersetujuan, dan
penutup dalam teks negosiasi secara lisan
atau tulis berdasarkan kekurangan dan
kelebihan (kejelasan isi, kelengkapan data,
pilihan kata, penggunaan kalimat)
2