Page 4 - mutiara masayu 20010055
P. 4
Manfaat
Adapun manfaat: Adapun manfaat bagi mahasiswa:
1. Tempat berbagi ilmu Tenaga pendidik baik 1. Meningkatkan kreativitas mahasiswa.
guru maupun dosen dapat menyalurkan 2. Dapat mempertajam kinerja otak. Setiap kali
kreativitasnya dalam berkarya. menulis, tentu membutuhkan referensi
2. Dapat meringankan tugas guru dalam sehingga secara tidak langsung akan membuat
mengajar Segala hal dapat dimasukkan ke mahasiswa menjadi lebih banyak membaca.
dalam blog. Seperti materi ajar, tugas siswa, 3. Saling berbagi ilmu dan informasi diantara
nilai siswa, dan lain sebagainya. rekan sejawat.
3. Dapat meningkatkan minat belajar siswa 4. Memungkinkan bekerjasama dengan dosen
Melalui blog, guru dapat memposting materi dan mahasiswa dari luar negeri.
dengan Bahasa yang formal namun lebih
santai sehingga siswa dapat melakukan 5. Adanya kesempatan untuk mempublikasikan
blogwalking sehingga kegiatan pembelajaran informasi secara langsung.
bisa lebih menyenangkan. 6. Membangun komunikasi yang baik dengan
dosen atau pengajar.
4. Blog dapat diakses oleh siapa pun. Diakses
di seluruh belahan dunia. 7. Dapat berpartisipasi dalam forum-forum
local maupun internasional
5.Sarana menjalin komunikasi
6/24/2023 PRESENTATION TITLE 4