Page 207 - E-MODUL BIOLOGI BERBASIS SOCIO SCIENTIFIC ISSUE KELAS XI SMA
P. 207
Bagaimana pendapat anda terkait fatwa HARAM Vaksin MR dari
5 MUI ?
METAREFLEKSI
Vaksin adalah bahan antigenik yang digunakan untuk menghasilkan
kekebalan terhadap suatu penyakit. Pemberian vaksin dilakukan
melalui imunisasi untuk mencegah atau mengurangi pengaruh infeksi
penyebab penyakit-penyakit tertentu. Salahs atu jenis vaksin adalah
MR (Meales Rubella) untuk memberikan kekebalan terhadap penyakit
campak (meales) dan rubellla (campak jerman). Pemberian vaksin ini
masih menimbulkan pro kontra di masyarakat.
Bagaimana cara untuk menjelaskan kepada masyarakat terkait
dengan penggunaan dan manfaat vaksin bagi kesehatan ?
Apakah manfaat yang kamu peroleh setelah mempelajrai materi
ini ?
Sistem Kekebalan Tubuh | 195