Page 8 - Flipbook Ecoprint
P. 8
MENU MATERI MENU UTAMA
Mengenal Aneka Daun
1. Daun Eucalyptus Deglupta
Eucalyptus banyak macamnya
namun yang sering digunakan untuk
ecoprint adalah eucalyptus deglupta.
Pohon ini adalah spesies pohon
tinggi, umumnya dikenal dengan
eucalyptus pelangi, getah mindanau,
atau juga getah pelangi. Ini ditandai
dengan kulit batangnya multiwarna
yang menampilkan warna lavender,
biru, hijau oranye, dan merah marun
yang mengelupas di musim panas.
Daunnya tajam dan berbentuk
tombak.
Daun eucalyptus deglupta
setelah diproses ecoprint warnanya
ada yang tetap hijau, kemerahan
ataupun coklat. Hal ini tergantung
dari pewarna alam yang digunakan
serta j enis kain bahan dasarnya.
Sebelumnya Selanjutnya