Page 20 - SIKLUS AIR
P. 20

D         Perbedaan air permukaan dan air tanah








         Apa kalian tahu?


                   Indonesia dilalui oleh garis khatulistiwa sehingga iklim yang terjadi

              hanya dua yaitu: musim hujan dan kemarau. Hujan adalah fenomena


              yang terjadi di seluruh Negara termasuk Indonesia.




















                                                     (Peta Indonesia)

                 Pada tahapan siklus air terjadinya pesipitasi yang mengakibatkan

            terjadinya  hujan.  Hujan  sendiri  terjadi  karena  adanya  proses


            kondensasi uap air yang ada di atmosfer yang menjadi butir air yang


            berat  lalu  jatuh  dan  tiba  di  permukaan.  Hujan  terjadi  karena  adanya

            pendinginan  suhu  udara  atau  juga  penambahan  uap  air  ke  udara.


            Terjadinya  turun  hujan  karena  adanya  pengaruh  kelembapan  udara


            yang  memacu  pada  jumlah  titik-titik  air  yang  ada  di  udara  dan  juga


            Indonesia  dilalui  oleh  garis  khatulistiwa,  membuat  iklim  yang  terjadi


            hanya dua yaitu: musim hujan dan kemarau.















                                                          11
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25