Page 27 - An Nurul Lathif Nasution_1901030047_full teks - 0047 arulnst
P. 27

perpustakaan  manual,  maka  produk  penerapan  sistem  otomasi


                                  perpustakaan atau kelemahan maka dapat dilakukannya perbaikan dan

                                  pembaruan program SLIMS 9 bulian.

                              h.  Uji Coba Produk


                                         Produk  penerapan  sistem  otomasi  perpustakaan  berbentuk


                                  program  SLIMS  9  bulian  dapat  langsung  di  uji  cobakan  setelah

                                  melakukan  validasi  dan  revisi.  Uji  coba  tahap  awal  dilakukan  pada

                                  beberapa  siswa  MTsN  05  Padang  yang  melakukan  transaksi


                                  peminjaman  dan  pengembalian  koleksi  bahan  pustaka.  Pengujian

                                  dilakukan  dengan  tujuan  mempermudah  pemustaka  dalam  layanan


                                  perpustakaan nantinya, apakah program otomasi perpustakaan tersebut

                                  efektif dibandingkan dengan perpustakaan berbasis manual.


                           2.  Jenis data

                                      Adapun jenis data yang digunakan adalah sebagai berikut:

                              a)  Data primer


                                         Data  primer  adalah  data  yang  diperoleh  secara  langsung  dari

                                  masyarakat  baik  yang  dilakukan  melalui  wawancara,  observasi,  dan


                                  alat  lainnya  (Subagyo,  2015)  Data  secara  langsung  dengan

                                  mewawancarai  pustakawan  dan  pemustaka  serta  melalui  observasi


                                  yang dilakukan di perpustakaan MTsN 05 Padang

                              b)  Data sekunder


                                         Merupakan data yang diperoleh secara tidak langsung, data  ini

                                  biasanya  digunakan  untuk  melengkapi  data  primer dan  penerapan






                                                              12
   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32