Page 20 - e book xii part 1_Spread
P. 20
dari kampung yang berlainan. Di sini mereka bertemu dan berkesempatan
untuk saling mengenal satu sama lain hingga terjalin hubungan.
sumber : resizeandsave.online
Tari Gamelan
Tarian Gamelan merupakan tarian yang populer pada abad ke-17 pada masa
kesultanan Riau-Lingga. Pertama kali terpublikasikan di Pahang tahun 1811
pada pernikahan Tengku Hussain, putra Sultan Abdul Rahman yang
memerintah Lingga, dengan Wan Esah, adik perempuan Bendahara Ali dari
Pahang.
Materi pembelajaran seni Budaya Sma islam As-Shofa
16