Page 10 - Sampul Buku Masak Makanan Jepang Merah dan Hitam
P. 10

c. Seragam pramuka          :  stangan  leher+slongkopan,  nama
                      dada, nomor gudep, tunas kelapa, leli untuk putri dan semanggi
                      untuk putra. Stangan leher di luar jilbab
                5.  Panjang dasi antara 20-30 cm.
                6.  Topi yang dipakai selama di sekolah adalah topi SMPN 11 Madiun dan
                    tidak dicorat-coret dibagian luarnya.

                7.  Ketentuan jilbab :
                    a.  Seragam OSIS            : jilbab warna putih
                    b.  Seragam kotak-kotak     : jilbab warna hitam
                    c.  Seraham patik pecel     : jilbab warna putih keabuan
                    d.  Seragam pramuka         : jilbab warna coklat tua (sesuai warna
                       rok)
                8.  Baju harus dimasukkan ke dalam celana/rok baik pada saat datang,
                    selama di sekolah dan pulang.
                9.  Peserta didik tidak diperbolehkan memakai perhiasan yang berlebihan.
                10. Panjang celana/rok harus sesuai ketentuan.
                11. Kaos kaki harus sesuai ketentuan. Ketentuan kaos kaki:
                    a. Hari Senin-Selasa  : kaos kaki SMP 11 garis biru
                    b. Hari Rabu-Kamis  : kaos kaki SMP 11 garis hitam
                    c.  Hari Jum’at      : kaos kaki hitam bergambar tunas kelapa
                12. Topi yang dipakai adalah topi SMP Negeri 11 Madiun.
                13. Rambut  harus  rapi,  tidak  gondrong,  berwarna  atau  memakai
                    ekstension/sambungan.
                14. Kuku haru bersih dan rapi, tidak diberi cat kuku.
                15. Peserta didik tidak diperbolehkan memakai softlense, kecuali dengan
                    surat dokter.
                16. Peserta didik yang menggunakan seragam tidak sesuai dengan SOP,
                    membawa sura ijin dari orang tua diserahkan kepada bagian Kepeserta
                    didikan  dan  akan  diberikan  kalung  yang  wajib  dipakai  selama  di
                    sekolah.
            B.      HAL KEBERSIHAN
                1.  Semua peserta didik hendaknya menjaga dan memanfaatkan sarana
                    prasarana  sekolah  dengan  penuh  tanggungjawab  (contoh:  tidak
                    merusak tanaman, mencorat-coret bangku, tembok, pintu, dll)
                2.  Peserta didik yang bertugas piket kelas datang lebih awal (pukul 06.30)
                    dan segera  melaksanakan tugasnya.

                                                 9
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15